Yogyakarta, 30 Oktober 2025 – Seiring dengan berubahnya alih bentuk institusi dari IAIN Madura ke Universitas Islam Negeri (UIN) Madura, Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) UIN Madura melanjutkan komitmennya dalam peningkatan kualitas mutu institusi dengan melaksanakan kunjungan Benchmarking ke Universitas Islam Indonesia (UII) Yogyakarta pada hari Kamis, 30 Oktober 2025. Kunjungan...
Yogyakarta, 29 Oktober 2025 – Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) Universitas Islam Negeri (UIN) Madura melaksanakan kunjungan benchmarking ke LPM UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta pada hari Rabu, tanggal 29 Oktober 2025. Kunjungan ini berfokus pada studi komparatif terkait Pengelolaan Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) dan Standart-standart Penjaminan Mutu Institusi lainnya. Rombongan...
Jakarta, 8 Oktober 2025 — Dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan dan memperkuat sistem penjaminan mutu internal, Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) UIN Madura melakukan kunjungan benchmarking ke LPM UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Kegiatan ini difokuskan pada pelaksanaan akreditasi internasional melalui lembaga Acquin serta implementasi E-SPMI dalam Audit Mutu Internal (AMI). Rombongan...
UIN Madura menjalani proses penilaian akreditasi oleh empat asesor dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) selama tiga hari, mulai 3 hingga 5 Oktober 2025. Penilaian ini bertujuan untuk menentukan peringkat UIN Madura menurut Standar Nasional Perguruan Tinggi (SN-DIKTI), yang terdiri dari empat kategori: Tidak Terakreditasi, Baik, Baik Sekali, dan...
Pada hari Senin, 6 Oktober 2025, Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) UIN Madura mengadakan Workshop Pengembangan Instrumen Survey Layanan Mahasiswa dan Kepemimpinan di Aula Mini Rektorat Lantai 2. Kegiatan ini menghadirkan narasumber, Yusuf Nalim, M.Si dari Surakarta, yang terhubung secara daring. Peserta workshop terdiri dari ketua dan sekretaris program studi di...
Ciputat, 02 Oktober 2025 - Direktorat Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam (Diktis), Ditjen Pendidikan Islam Kementerian Agama, menyelenggarakan kegiatan “Verifikasi Data Calon Peserta Sertifikasi Dosen” pada Selasa-Kamis, 30 September 2 Oktober 2025 di Nemuru Hotel Ciputat, Kota Tangerang Selatan. Pada acara tersebut dihadiri oleh perwakilan 58 Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri...